Inspiration for Single: part 3

Final part……….

 

15. The Devil: kartu ini menunjukkan untuk menjadi diri sendiri. Apapun yg sedang anda pikirkan, anda tidak perlu memperdulikan tanggapan orang lain. Jadilah pribadi yang bebas dan jujur terhadap diri sendiri akan apa yg sebenarnya anda inginkan. Apa yg anda inginkan, itu yg terbaik untuk anda saat ini.

16. The Tower: kartu ini mengisyaratkan diri kita untuk lebih fleksibel dalam menghadapi hidup. Kita memiliki berbagai aturan yang kita pegang sendiri-sendiri. Namun adakalanya peraturan itu juga perlu kita langgar untuk kebaikan kita sendiri. Jadi untuk hari ini, setidaknya anda bisa melanggar aturan anda dan ikutilah kata hati anda.

17. The Star: kartu ini menunjukkan untuk memulai mencari koneksi dan berbagai jaringan. Tambahkan daftar teman2 anda dan mulailah untuk lebih kenal orang2 baru. Meskipun orang2 baru itu terkesan tidak penting, kita tidak akan tahu kalau kedepannya, kita membutuhkan bantuan mereka. Kartu ini juga menunjukkan akan pentingnya mempertahankan harapan yang ada dalam diri kita. Jadi tetaplah menjaga harapan bahwa segala sesuatu akan berakhir baik.

18. The Moon: kartu ini menunjukkan akan pentingnya intuisi. Apapun yang akan anda hadapi hari ini, gunakan dan tanyakan kepada hati anda dalam memutuskannya. Karena segala sesuatu yg terlihat baik, belum tentu benar2 baik. begitu juga sebaliknya.

19. The Sun: It’s NARSIS TIME!!!!! Waktunya anda memanjakan diri anda!!! Dandan dan berbusanalah sebaik mungkin. Pokoknya hari ini anda diijinkan untuk menjadi sangat tampan/ cantik. Selain itu, segala proyek/ tugas anda juga mendapat sinyal bagus hari ini. Jadi manfaatkan hari ini dengan sebaik2nya.

20. Judgement: apabila anda telah memberikan sesuatu sebelum2nya, maka hari ini bisa dikatakn hari yang menjadi timbal balik. Apabila anda menyebar kebencian sebelumnya, maka hari ini kebencian itu akan mendatangi anda. Sebaliknya, apabila anda menebar semangat dan motivasi, semua hal positif itu akan kembali kepada anda. Selain itu, segala usaha anda juga mulai terbayarkan hari ini.

21. The World: hari ini adalah hari damai bagi anda. Apabila anda memiliki berbagai masalah yang kompleks, anda bisa meyakini bahwa keruwetan masalah tersebut mulai terpecahkan satu per satu hari ini. APapun yang anda lakukan hari ini, selama itu positif, akan mendapat respon yang positif juga. Selain itu, mulai kembali mereview goal anda dan menetapkan tujuang2 baru dalam hidup anda.

 

Sekian dari share gw, semoga membantu.

About Rendy Fudoh

Tarot Reader , Astrologer , and Creative Project Maker. Whatsapp: +62 81808034145 / +62 8777 200 1885 Email : RendyFudoh@gmail.com

Posted on March 22, 2011, in article, Fudoh, Tarot and tagged , , , , , , , . Bookmark the permalink. Leave a comment.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

%d bloggers like this: